Membeli Jam Vintage
13 September
Kami pernah menulis soal mencari jam di Batu Tulis, salah satu sumber jam vintage yang terkenal di kalangan pecinta jam. Selain di sana, ada juga beberapa toko di bilangan Panglima Polim dan Blok M yang juga menjual berbagai jam bekas pakai. Dan yang tidak kalah menarik, penjual jam bekas online.
Tudor Oysterdate Vintage - jualanjam.blogspot.co.id |
Kebanyakan penjual jam bekas online menggunakan sarana blog untuk memasarkan produknya, walau ada juga yang sekarang memanfaatkan Instagram yang memang bisa dibilang cukup efektif untuk menggaet pembeli. Kali ini kami ingin membagi beberapa blog yang kami pikir cukup menarik untuk ditelusuri. Sebagian pernah bertransaksi dengan kami dan prosesnya berlangsung mulus. Namun, saran kami tetaplah waspada untuk menghindari hal yang kurang baik.
Berikut ini daftar blog yang bisa Anda lihat:
http://www.watchmeandyou.com/
http://arlojibest.blogspot.co.id/
http://arlojikuno.blogspot.co.id/?m=0
http://jam888.blogspot.co.id/
http://jamtangan-antik.blogspot.co.id/?m=0
http://jamsumberhoky.blogspot.co.id/
http://jamandwatch.blogspot.co.id/
http://dayansday.blogspot.co.id/?m=0
http://www.maximuswatches.com/
http://tepostime.blogspot.co.id/
http://koleksijamtanganvintage.blogspot.co.id/
http://ihkada-watch.blogspot.co.id/?m=0
http://onearloji.blogspot.co.id/?m=0
http://salejam.blogspot.co.id/?m=0
http://jammbiyen-ku.blogspot.co.id/?m=0
http://bataviajam.blogspot.co.id/?m=0
http://jualanjam.blogspot.co.id/
http://jamsatoe.blogspot.co.id/?m=0
Selamat berburu!
Selamat berburu!
2 comments
langsung ke arlojimania.net itu sebagai aggregator webblog jualan jam atau ikut di grup kronometrofilia di facebook :)
BalasHapusInfo yang sangat berharga. Terima kasih.
Hapus